Sunday, December 25, 2016

Telegram 0.10.20



Telegram adalah Aplikasi chatting yang memungkinkan pengguna untuk mengirimkan pesan rahasia yang dienkripsi end-to-end sebagai jaminan keamanan.
Kelebihan aplikasi ini terlalu banyak, dan salah satunya ialah dapat diinstall pada PC tanpa menggunakan bluestacks.
Dengan Telegram Anda juga dapat berbagi lebih dari sekedar gambar dan video, tapi juga memungkinkan Anda mentransfer dokumen atau mengirim lokasi Anda saat ini ke teman dengan mudah. Cepat, ringan, tidak ada iklan dan benar-benar gratis.
 

Program ini mempunyai user interface yang bersih dan mempunyai berbagai fitur, dan karena itu sangat banyak digunakan orang di seluruh dunia saat ini. Tidak seperti aplikasi chat lainnya, Software ini berbasis cloud, yang berarti Anda dapat dengan mulus memindahkan percakapan Anda antara smartphone, tablet, web dan bahkan di desktop Anda.
Setelah anda mengetahui cara untuk menggunakan aplikasi chatting pada Smartphone dengan OS iOS dan Android, sekarang mari kita lanjutkan ke cara penggunaannya pada Web Browser, Telegram support di berbagai media, dan anda tidak perlu menghubungkan smartphone anda untuk mengakses melalui web maupun PC Desktop.
Setelah diverifikasi, semua pesan dan kontak akan muncul di aplikasi ini. Manfaat yang jelas besar yaitu bahwa Anda sekarang dapat chatting dengan orang lain menggunakan keyboard biasa.

Download  
Sumber : https://download.id/

No comments:

Post a Comment